Contoh Pidato Untuk Acara Donor Darah Terbaru | Naskah Pidato


Contoh Teks Pidato  – Pidato memiliki artian umum sebagai suatu kegiatan yang bertujuan untuk menyampaikan gagasan dengan menggunakan lisan pada masyarakat umum. Namun ada juga yang menyatakan bahwa pidato merupakan suatu aktivitas yang dilakukan untuk mengungkapkan pikiran, ide, maupun gagasan secara lisan.

Pidato sendiri merupakan suatu kegiatan yang dilakukan dengan berorasi di depan umum dalam rangka menyampaikan pendapat atau gagasan terhadap suatu hal atau kondisi yang sedang berkembang saat ini.Pidato sangat penting dilakukan karena bertujuan untuk menyampaikan pesan kepada pihak lain yang akan dituju, baik secara langsung maupun secara tidak langsung. Pesan yang disampaikan secara langsung, biasanya dalam bentuk suatu imbauan dan ajakan. Sedangkan, pesan yang disampaikan secara tidak langsung, pada umumnya tersirat di dalam setiap pernyataan yang disampaikan dalam pidato.

Pidato dapat juga disebut dengan orasi. Orator merupakan seorang individu yang sedang menyampaikan pidato. Individu tersebut berbicara secara langsung pada pembicara, di atas podium atau mimbar untuk menyampaikan isi yang dibicarakan pada pendengar.

Pada teks pidato hal wajib yang ada di dalamnya adalah pembuka kemudian isi dan yang terakhir ada penutup. Pada bagian isi, teks pidato berbeda-beda disesuaikan konteksnya. Misalnya, jika pidato ketika acara peringatan hari kartini maka isi dari pidato yang disampaikan adalah tentang hal yang berkaitan dengan hari kartini.

Terdapat banyak macam-macam teks pidato dengan judul berbeda-beda. Bagi yang sedang mencari referensi mengenai contoh dari teks pidato maka penting untuk membaca penjelasan yang akan ditulis di bawah ini. Langsung saja perhatikan contoh-contoh teks pidato sebagai berikut.


.
Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarokatuh..

اَلْحَمْدُ لِلّهِ رَبِّ اْلعَاَلَمِيْنَ . وَبِهِ نَسْتَعِيْنُ عَلَي أُمُوْرِا لدُّ نْيَا وَا لدِّ يْنٍ . وَعَلَيْ آ لِهٍ وَأَصْحَابِهِ أَجْمَعِيْنَ

"ALHAMDU LILLAHI RABBIL'ALAMIN WABIHI NASTA'INU'ALA UMURID DUNYA WADDIN WA'ALA ALIHI WASHAHBIHI AJMA'IN"


Yang terhormat bapak ibu....

Yang terhormat para tamu undangan...

Dan yang kami banggakan seluruh peserta donor darah

Sebelumnya marilah terlebih dahulu kita senantiasa memanjatkan rasa puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmatnya berupa kesehatan dan kesempata. Sehingga pada pagi hari ini, kita masih diperkenankan sebagai salah seorang yang mampu memberikan setetes darah kita. Tak lupa juga, tentunya shalawat serta salam senantiasa kita lantunkan untuk nabi besar Muhammad SAW.

Hadirin sekalian yang berbahagia.

Tentunya suatu kehormatan untuk kita semua karena kita semua masih diberikan kesempatan menjadi sesorang yang masih memberikan manfaat untuk orang lain melalui kegiatan donor darah. Tentunya ini merupakan sebuah berkah yang harus kita syukuri betul-betul karena kita tidak berad diposisi orang yang akan menerima darah. Kita tahu betul bahwa donor darah yang kita lakukan ini memiliki manfaat yang sangat luar biasa. Tak hanya bagi diri kita sendiri namun juga bagi orang lain yang membutuhkan.

Dengan melakukan donor darah, tentunya kita akan menjadi seseorang yang lebih sehat. Terlebih lagi jika memang kita telah memenuhi syarat-syarat untuk melakukan donor darah dan dinyatakan sehat toh kita juga tak akan dirugikan dengan donor darah yang kita lakukan ini. Sementara bagi mereka yang membutuhkan, bahkan hanya setetes darah kita mampu menyelamatkan nyawa mereka. jika kita mengetahui kisah-kisah orang yang membutuhkan setetes darah dalam usaha mereka untuk memperoleh kehidupan, maka apapun akan dilakukan demi mampu mendapatkan setetes darah sekalipun.
Hadirin sekalian yang senantiasa di rahmati oleh Allah.

Tentunya merupakan suatu kebahagian tersendiri tatkala kita masih menjadi hamba yang mampu memberikan manfaat untuk orang lain. Bahkan dalam sebuah hadist disebutkan “ sebaik-baik manusia adalah manusia yang bermanfaat bagi orang lain”.ini menunjukkan kepada kita bahwa kita senantiasa untuk melakukan segala sesuatu yang bermanfaat untuk orang lain. Cara termudah untuk menjadi orang yang bermanfaat tentu saja adalah dengan banyak-banyak melakukan segala kebajikan. Hal ini sesuai dengan dalam Firman Allah QS AL Imran ayat 104 yang berbunyi :

وَلْتَكُنْ مِنْكُمْ أُمَّةٌ يَدْعُونَ إِلَى الْخَيْرِ وَيَأْمُرُونَ بِالْمَعْرُوفِ وَيَنْهَوْنَ عَنِ الْمُنْكَرِ وَأُولَئِكَ هُمُ الْمُفْلِحُونَ

"Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma`ruf dan mencegah dari yang munkar; merekalah orang-orang yang beruntung." Qs.3:104

Dan tentunya salah satu cara mudah untuk melakuakn suatu kebajikan adalan dengan melakukan donor darah.

Hadirin sekalian yang berbahagia.
Kiranya cukup sekian yang dapat saya sampaikan. Semoga apa yang kita lakukan hari ini diridhloi oleh Allah SWT dan kita semua senantiasa terus diberikan kesehatan jasmani dan juga rohani. Amin. Billahi Taufik Wal Hidayah Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh



beberapa contoh yang merupakan teks pidato. Semua contoh meliputi tentang pidato bahaya narkoba, pidato perpisahan, pidato kebersihan, pidato pendidikan, dan yang terakhir pidato moral atau pendidikan karakter. Contoh pidato bahasa jawa tentang narkoba, contoh pidato bahasa jawa tentang pendidikan, contoh bahasa jawa tentang kebersihan, contoh pidato bahasa jawa tentang perpisahan, contoh pidato bahasa jawa tentang kesehatan, dll.Dari mulai contoh yang pertama hingga akhir silahkan bisa dijadikan untuk referensi bagi yang membutuhkan.

Secara harfiah, pidato singkat yang baik dapat memberikan suatu kesan positif bagi orang-orang yang mendengar pidato persuasif tersebut. Kemampuan pidato persuasif atau berbicara yang baik di depan umum juga dapat membantu untuk mencapai jenjang karier yang baik. Contoh pidato bahasa indonesia singkat sendiri ada banyak, seperti:  naskah pidato kenegaraan, teks pidato menyambut hari besar, pidato singkat pembangkit semangat, pidato singkat sambutan acara atau event, dan lain sebagainya. Dalam berpidato, penampilan, gaya bahasa, dan ekspresi hendaknya diperhatikan serta harus percaya diri menyampaikan isi dari contoh pidato singkat, agar orang yang melihat pidato singkat pun tertarik dan terpengaruh oleh pidato bahasa indonesia singkat yang disampaikan.


Kumpulan Contoh Teks Pidato Berbagai Tema

Berikut adalah kumpulan berbagai tema contoh teks Pidato Bahasa Indonesia yang menarik untuk Semua Kalangan. Yuk, silahkan pilih tema Pidato yang sesuai dibawah ini:


5+ Contoh Teks Pidato Singkat dengan Berbagai Tema , 18 Contoh Pidato Singkat Terbaru Tentang Berbagai Topik, 3 Contoh Pidato Singkat dari Berbagai Topik , 14 Contoh Pidato Singkat, Persuasif Perpisahan Pendidikan,12 Contoh Pidato, Naskah / Teks Pidato Yang Baik Dan Benar,  CONTOH PIDATO SINGKAT - Mudah Dihafal Tugas Sekolah, √ 9 Contoh Teks Ceramah Singkat (Berbagai Topik), Teks Pidato Singkat Mengenai Perjuangan Para Pendiri Bangsa, 5 Contoh Pidato Singkat Tentang Pendidikan [Mudah Dihafal], contoh pidato tentang lingkungan, contoh pidato yang menarik dan tidak membosankan, contoh pidato tentang disiplin, contoh pidato pendidikan, contoh pidato persuasif tentang kesehatan, contoh pidato perpisahan, contoh pidato singkat tentang pendidikan, contoh pidato ilmiah, 7 Cara Membaca Naskah Pidato ✔️Yang Benar,Naskah Pidato Singkat Upacara HUT Kemerdekaan RI ke-75, Pidato - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas,
5+ Contoh Pidato Singkat Bahasa Indonesia, Contoh Teks Pidato Singkat (terlengkap) , 21+ Contoh Teks Pidato Singkat dan Menarik, 5+ Contoh Pidato Bahasa Indonesia dengan Berbagai Tema,

Selalu Kunjungin Selalu Jagoberpidato.my.id Untuk Mendapatkan Pidato Terbaru dan Kutbah Jumat Terbaru.

Belum ada Komentar untuk "Contoh Pidato Untuk Acara Donor Darah Terbaru | Naskah Pidato"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel